Audit merupakan pemeriksaan sistematis terhadap proses, prosedur, dan sistem akademik universitas yang dilakukan oleh Badan Penjaminan Mutu Unesa. Tujuan dari audit ini adalah untuk mengevaluasi efektivitas, efisiensi, dan kepatuhan operasional akademik di lingkungan universitas. Audit internal berfungsi sebagai alat penting untuk memastikan akuntabilitas, transparansi, dan peningkatan Standar Kualitas secara berkelanjutan.

Laporan Audit

No
Nama Dokumen Standar Tahun File
1 Laporan Audit Capaian Kinerja Pimpinan 5 2023 Download
2 Laporan Audit Kurikulum
1 2023 Download
3 Laporan Audit Sarana Prasarana Pembelajaran
6 2023
4 Laporan Audit Standar Akreditasi Intenasional
36 2023 Download
5 Laporan Audit Standar Kemahasiswaan
26 2023
6 Laporan Audit Standar Kerjasama
2023
7 Laporan Audit Standar Luaran dan Capaian PT
33 2023
8 Laporan Audit Standar Pendidikan

2023
9 Laporan Audit Standar Penelitian
13 2023
10 Laporan Audit Standar Perpustakaan
29 2023
11 Laporan Audit Standar PKM
2023
12 Laporan Audit Standar Sistem Informasi
30 2023
13 Laporan Audit Standar Tata Pamong Kepemimpinan
32 2023